Trowel beton merupakan salah satu alat yang mempermudah dan mempercepat pekerjaan konstruksi. Ketika membahas dengan dunia konstruksi, tentu sudah tidak asing dengan alat satu ini. Sebab, di dalam konstruksi serta bangunan, mesin satu ini berperan cukup besar.Mesin trowel akan dipakai ketika bangunan sedang dalam proses pengecoran. Tepatnya adalah setelah beton segar selesai dituangkan. Agar…
